Sejarah Berdirinya Inkai Di Indonesia
Pada tanggal 15
April 1971, di Jakarta, beberapa karateka aliran Shotokan mendirikan suatu
perguruan dengan nama Institut Karate-Do Indonesia (INKAI) dengan ketua umum pertamanya Letjen TNI G.H. Mantik dan sebagai ketua dewan guru Drs. Sabeth Mucshin dengan anggota Wono Sarono, Ottoman Noeh, A. Latief, Dr Nico A. Lumenta, Albert Lumban Tobing dan A.S.J. Siregar.
Tanggal 25 Mei 1971, INKAI resmi berdiri sebagai perguruan anggota FORKI dan oleh PB FORKI, INKAI ditunjuk mewakili Indonesia mengikuti kejuaraan karate WUKO 1 di Jepang. Dan Inkai juga merupakan anggota resmi afiliasi JKA yang bekedudukan di Jepang.
Dalam perkembangannya INKAI di Indonesia mengalami perkembangan yang begitu pesat ini terbukti bahwa disetiap pelosok tanah air ada Cabang dari perguruan INKAI.
April 1971, di Jakarta, beberapa karateka aliran Shotokan mendirikan suatu
perguruan dengan nama Institut Karate-Do Indonesia (INKAI) dengan ketua umum pertamanya Letjen TNI G.H. Mantik dan sebagai ketua dewan guru Drs. Sabeth Mucshin dengan anggota Wono Sarono, Ottoman Noeh, A. Latief, Dr Nico A. Lumenta, Albert Lumban Tobing dan A.S.J. Siregar.
Tanggal 25 Mei 1971, INKAI resmi berdiri sebagai perguruan anggota FORKI dan oleh PB FORKI, INKAI ditunjuk mewakili Indonesia mengikuti kejuaraan karate WUKO 1 di Jepang. Dan Inkai juga merupakan anggota resmi afiliasi JKA yang bekedudukan di Jepang.
Dalam perkembangannya INKAI di Indonesia mengalami perkembangan yang begitu pesat ini terbukti bahwa disetiap pelosok tanah air ada Cabang dari perguruan INKAI.
Nah itu sedikit sejarah tetang perguruan Inkai brow.
Sekarang ane mau sedikit berbagi pengalaman tentang pengalaman ane nih. Masuk
perguruan Inkai itu emang asik banget brow, kita bisa dapet ilmu, bisa belajar
bagaimana cara menguasai diri kita, dan bisa belajar bagaimana kita mempunyai
jiwa berwibawa(pasti gagah dong punya jiwa yg berwibawa).
5 tahun ane ngikut perguruan ini rasanya waktu itu
bermanfaat banget brow, tapi sayangnya ane udah off brow(jangan tanya
alasannya knapa yah. Hahahah). perguruan Inkai ane salah satu cabang dari
Kab.Kuningan Jawa Barat, pastinya tau kan daerah itu ? waktu SMP ane pernah di
latih sama simpey Arrohman S.pd, tempat latihan biasanya di SMPN 1 CILEBAK dan
waktu SMA ane di latih sama simpey Afif Agung Farizka tempat latihan di SMAN 1
SUBANG, kalau simpey afif masih muridnya simpey Arrohman juga sih. Kalau kalian
pengen latihan bareng silahkan deh dateng ajah ke alamat itu, itung-itung
silaturahmi brow hehehe....
Ingett nih bagi yang udah mempunyai jiwa beladiri khususnya
anak Inkai, ane titip pesan deh buat semuanya jangan pernah sombong yah, tetep
rendah hati ajah. Inget sama peraturan dan sama sumpah-sumpah perguruan
masing-masing, okehh brow. Makasih juga nih udah baca sekilas tentang blogger
ane, Hatur Nuhun. . .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar